Patung Sphinx, Pusat Peradaban Mesir Kuno, Investasi Dunia Pariwisata

Patung Sphinx, Pusat Peradaban Mesir Kuno, Investasi Dunia Pariwisata

Siapa sih yang tidak tahu patung dengan bertubuh singa dan berkepala manusia. Sebut saja patung sphinx begitulah masyarakat dunia mengenalnya. Salah satu aset dunia yang tak dapat dibeli dengan mata uang, sehingga memunculkan daya tarik tersendiri di mata wisatawan dunia. Keberadaannya telah banyak diperbincangkan dunia karena banyaknya orang yang penasaran. Karena patung sphinx menjadi ikon…