15 Makanan Khas Mesir Yang Memiliki Rasa Autentik

15 Makanan Khas Mesir Yang Memiliki Rasa Autentik

Mesir, negara yang terkenal dengan piramidanya dan warisan sejarahnya yang kaya, juga memiliki tradisi kuliner yang luar biasa. Dengan pengaruh dari Mediterania, Timur Tengah, dan Afrika, masakan Mesir menawarkan berbagai cita rasa yang memikat. Berikut adalah 15 hidangan khas Mesir yang wajib Anda coba. Koshari: Campuran unik dari pasta, nasi, lentil, bawang goreng, dan saus…

9 Tempat Wisata Mengagumkan di Luxor Mesir Yang Wajib Dikunjungi

9 Tempat Wisata Mengagumkan di Luxor Mesir Yang Wajib Dikunjungi

Dikenal sebagai pusat peradaban dan kejayaan Mesir Kuno, Luxor telah menarik perhatian dunia selama berabad-abad. Dulu dikenal dengan nama wizy-wany oleh penduduk asli, kota ini kemudian berganti nama menjadi Thebes saat dikuasai oleh masyarakat Yunani Kuno. Nama ini diberikan seiring dengan banyaknya pilar yang tersebar di seluruh kota, mencerminkan arsitektur dan peradaban masa itu. Namun,…

Keajaiban Negeri Mesir: Pesona Masjid Bersejarah di Kairo

Keajaiban Negeri Mesir: Pesona Masjid Bersejarah di Kairo

Masjid adalah salah satu tempat suci bagi umat Islam, dan di Kairo, terdapat beberapa masjid bersejarah yang memiliki keindahan arsitektur yang memukau. Dalam artikel ini, kami akan membawa Anda untuk menjelajahi pesona masjid-masjid bersejarah di Kairo, menggali sejarah dan keunikan arsitektur Islam yang tertanam dalam bangunan-bangunan ini. Menyelami Sejarah Masjid Bersejarah di Kairo Kairo, ibu…

26 Tempat Wisata Di Mesir Yang Mengesankan dan Bersejarah

26 Tempat Wisata Di Mesir Yang Mengesankan dan Bersejarah

Menghabiskan masa liburan di Mesir adalah salah satu pilihan yang bagus untuk Anda karena disana memiliki banyak tempat wisata. Beberapa tempat wisata di Mesir yang terkenal adalah Sphinx dan Piramida Giza. Tak hanya itu saja, negara ini juga memiliki objek wisata berupa bangunan dari peradaban kuno. Pemandangan alamnya juga tak kalah menarik bagi para wisatawan….

Patung Sphinx, Pusat Peradaban Mesir Kuno, Investasi Dunia Pariwisata

Patung Sphinx, Pusat Peradaban Mesir Kuno, Investasi Dunia Pariwisata

Siapa sih yang tidak tahu patung dengan bertubuh singa dan berkepala manusia. Sebut saja patung sphinx begitulah masyarakat dunia mengenalnya. Salah satu aset dunia yang tak dapat dibeli dengan mata uang, sehingga memunculkan daya tarik tersendiri di mata wisatawan dunia. Keberadaannya telah banyak diperbincangkan dunia karena banyaknya orang yang penasaran. Karena patung sphinx menjadi ikon…

8 Fakta Menarik Tentang Piramida Giza, Yang Mungkin Belum Anda Ketahui

8 Fakta Menarik Tentang Piramida Giza, Yang Mungkin Belum Anda Ketahui

Seperti diketahui bersama, piramida Giza atau dalam hal ini Piramida Agung Giza adalah salah satu dari 3 piramida yang ada di komplek Piramida Giza, sekaligus piramida yang tertinggi dan terbesar, bahkan di dunia. Dibangun antara sekitar tahun 2560 hingga 2540 SM, dan bangunan yang satu ini menyimpan begitu banyak misteri. Berikut adalah beberapa fakta menarik…

Alasan Yang Membuat Pelajar Tertarik Untuk Masuk Ke Al Azhar Kairo Mesir

Alasan Yang Membuat Pelajar Tertarik Untuk Masuk Ke Al Azhar Kairo Mesir

Mengenyam pendidikan di al azhar kairo tentunya menjadi impian banyak orang, utamanya bagi muda mudi muslim Indonesia. Karena selain dikenal sebagai universitas ternama dari kawasan Timur Tengah. Banyak pula orang tertarik untuk memasukinya dengan tujuan untuk memperdalam ilmu agama, seperti para alumni lainnya. Memperdalam ilmu agama di Mesir Pada dasarnya untuk memperdalam ilmu agama itu…